Jejak Misi Allah di Jiah, Uyakes, Maladkana

Jejak Misi Allah di Jiah, Uyakes, Maladkana

Tanggal 28–29 September 2025 merupakan hari bersejarah, karena masyarakat penutur bahasa Jiah*, Uyakes*, dan Maladkana* kini telah memiliki cerita Alkitab lisan dalam bahasa mereka sendiri. Bagi komunitas ini, firman Allah tidak lagi terasa jauh, tetapi hadir dekat...
Ika: Alat Kecil dalam Rencana Besar Allah

Ika: Alat Kecil dalam Rencana Besar Allah

Ika lahir dan besar di Ambon. Ia menyelesaikan pendidikan tinggi di bidang Agribisnis Pertanian—sebuah jurusan yang sama sekali tidak berhubungan langsung dengan pelayanan gereja, apalagi penerjemahan Alkitab. Setelah lulus, ia bekerja di Ambon, hingga suatu peristiwa...
Relasi yang Dipulihkan

Relasi yang Dipulihkan

Saya Hayati, seorang Ibu rumah tangga yang berasal dari suku Rimekong*. Masa lalu keluarga kami kelam, khususnya suami saya. Ia pemakai obat, pemabuk, dan hubungannya dengan anak-anak sangat buruk. Rumah tangga kami dipenuhi ketakutan dan pertengkaran. Hingga suatu...
Buah Ketaatan – Kisah June dan Penyertaan Tuhan

Buah Ketaatan – Kisah June dan Penyertaan Tuhan

Saya tidak pernah menyangka haluan hidup saya akan berubah arah sejauh ini. Setelah lulus dari Fakultas Sastra Jepang UGM, saya sudah siap berangkat magang ke Jepang. Semua dokumen sudah lengkap, tinggal menunggu satu surat penting: letter of eligibility. Surat itu...
Profesional dalam Panggilan, Bertumbuh dalam Iman

Profesional dalam Panggilan, Bertumbuh dalam Iman

Ada pelayanan yang tampil di depan umum. Ada pula yang tumbuh dari kesunyian, dari ruang-ruang belajar, dari keputusan-keputusan sehari-hari yang tidak selalu terlihat orang. Pelayanan Intan Esra Banti berada di antara keduanya: lahir dari pengalaman pribadi, diproses...